Sehubungan dengan judul postingan kali ini, bagi web-master mungkin postingan ini tak layak lagi untuk di posting tapi bagi pemulah mungkin masih ada yang membutuhkannya. Hanya untuk sebagai pengetahuan saja, Blog Dofollow mengandung arti bahwa link yang ada di blog pada saat berkomentar itu akan dianggap sebagai Backlink oleh mesin pencari seperti google.
Berbeda dengan blog nofollow, pada saat komentator berkomentar itu tidak akan dianggap sebagai backlink. makanya tidak heran bahwa para blogger lebih suka berkomentar pada blog yang statusnya dofollow ketimbang nofollow, karena dengan berkomentar bisa menaikan page-rank blog-nya, mendapatkan backlink, dll.
Setelah mengetahui apa itu blog dofollow dan blog Nofollow, silakan ikuti cara-cara Menjadikan blog Nofollow menjadi Dofollow berikut, seperti halnya pada blog ini sudah dijadikan dofollow... ('_').
Cara Merubah blog Nofollow Jadi Dofollow
- Login ke Blogger atau masuk ke Dashboard.
- Pilih Layout atau rancangan
- Pilih Edit HTML dan beri centang pada Expand Widgets Template
- cari kode ini :
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'>
Gunakan ctrl+F agar lebih mudah mencarinya
- Ganti kode rel='nofollow'> menjadi rel='dofollow'>
- Save Template
- Promosikan kalau blog anda dofollow, salah satunya dengan memasang logo dofollow pada blog agar pengunjung lebih yakin....
Jika nanti ingin kembali jadi Nofollow, kawan tinggal kembalikan saja seperti semula, misal' dofollow jadi nofollow lagi, guampang kan...!!!!