• Edyn Laskar
  • Bandar Bloger
  • Contact
  • Daftar isi

Edyn Laskar

Technology, SEO, Blogger

  • Edyn Laskar
  • Daftar isi
  • Follow Blog
  • Blogger
    • Mengatasi Error OpenID
    • Tips SEO
    • Tips Blog Baru
    • Komentator Blog
  • Bitcoin
    • Mining Bitcoin
    • Trik Bitcoin
    • Trik Mirbox
    • Tips Cari Referral
    • Hack Bitcoin
    • Software Bitcoin
  • Tukar Link
  • BTC Mirbox
Home » Blogger » Mengatasi Masalah Authentication Required Kode Pada Blog

Mengatasi Masalah Authentication Required Kode Pada Blog

Unknown
29 Comments
Blogger
Sunday, November 10, 2013

Mengatasi Masalah Authentication Required Kode Pada Blog

Edyn Laskar - Mengatasi Masalah Authentication Required Kode Pada Blog. Salam Blogger, sudah agak lama rasanya belum tulis-menulis,,, Pada kesempatan kali ini blog Edyn Laskar akan membahas masalah yang beberapa hari ini di alami oleh beberapa blogger yaitu masalah munculnya pemberitahuan Authentication Required. Mungkin masalah ini sudah ada yang perna bahas sebelumnya, namun gak ada salahnya juga kan kita bahas lagi disini... kali aja masih ada yang belum tau. Masalah Authentication Required ini muncul karena diakibatkan kode yang telah terhapus, entah itu dari tempat penyimpanan kode sperti di googlecode atau pemilik kode tersebut sehingga berpengaru pada blogger yang menggunakan kode yang telah terhapus tersebut. Contohnya saja beberapa hari ini, kode dari http://reader-download.googlecode.com telah dihapus sehingga banyak blog saat dikunjungi muncul pemberitahuan Authentication Required ini.

Pemberitahuan Kesalahan Authentication Required ini memang tidak terlalu berpengaruh pada blog tapi dari segi pengunjung akan merasah risih karena pemberitahuannya muncul terus sehingga berpeluang blog anda akan ditinggalkan. Selain pengunjung akan merasa sedikit risih, kesalahan kode tersebut kemungkinan juga mempengaruhi susunan css, javaskript ataupun templatenya. Segeralah mengatasinya Nah, untuk mengatasinya silahkan ikuti caranya seperti berikut.

Berikut Screenshoot Authentication Required (Klik gambar Untuk Memperbesar):
Authentication Required Kode

Perhatikan Url yang saya lingkari diatas, itulah kode yang telah terhapus. Silahkan cari kode dalam lingkaran tersebut diatas, cek di postingan atau didalam kode templatenya. Jika sudah ketemu, silahkan hapus url itu atau ganti dengan kode lain dan selanjutnya silahkan save atau simpan perubahannya.

Sekian pembahasan singkat kali ini tentang Mengatasi Masalah Authentication Required Kode Pada Blog semoga bermanfaat, kalaupun ada pertanyaan seputar hal ini, silahkan tanyakan lewat kotak komentar berikut. Terimakasi.

Mengatasi Masalah Authentication Required Kode Pada Blog
Tweet

29 komentar

Tambah komentar
avatar
Reply
Anonymous delete 14/11/13 5:04 PM

hanya dihapus atau diganti aja ya, ternyata cukup mudah..trims

avatar
Reply
Unknown Author delete 15/11/13 1:44 PM

Sama-Sama sob,,, terimakasi sudah mampir...

avatar
Reply
Anonymous delete 15/11/13 3:54 PM

repot kalo dah autentik yg muncul memang... jarang terjadi tetapi menyebalkan...

salam kenal,

Putri,
Pendiri threelas.com

avatar
Reply
Unknown Author delete 16/11/13 6:33 PM

hehehe,, bener sekali,,, sangat menyebalkan,,,

Terimakasih Udah berkenan Mampir yah Mba Putri...

avatar
Reply
Rohis Facebook delete 22/11/13 11:08 AM

kunjungan perdana.., salam kenal, folbek ya... *smile

avatar
Reply
Unknown Author delete 22/11/13 7:58 PM

Salam kenal juga,,, terimakasi sudah berkunjung,,, semoga bisa nyaman diblog sederhana ini... Oya,,, jangan lupa untuk berkunjung lagi nanti yah....

avatar
Reply
Rozikin delete 23/11/13 3:56 PM

dapet ilmu lagi dari sini, makasih ya sobat.

avatar
Reply
Anonymous delete 25/11/13 1:22 PM

makasih infonya.... sekaligus berkunjung.........

avatar
Reply
Unknown Author delete 25/11/13 5:11 PM

Siip,, sama-sama sob,,

avatar
Reply
Unknown Author delete 25/11/13 5:24 PM

Sama-sama sob,, makasi juga atas kunjungannya..

avatar
Reply
Unknown Author delete 27/11/13 4:19 AM

Saya belum pasang yang beginian sob, terlalu risih emang

avatar
Reply
Unknown Author delete 27/11/13 10:43 PM

Baguslah klo gak masang,, klo pun ada,,, pasti udah tau gimana solusinya kan ??

avatar
Reply
Jhonarendra delete 3/12/13 8:10 PM

sering sekali memang ada pemberitahuan begini dari google code
sempat bingung, dan baru tahu solusinya dari blog ini

avatar
Reply
Anonymous delete 3/12/13 10:46 PM

hehe iya bener,,, Oya thanks yah atas kunjungannya...

avatar
Reply
Wahyu Eka Prasetiyarini delete 6/12/13 8:07 PM

Untung saja blog saya nggak ada Kode Authentication Required nya. Jadi aman deh hehehe

Thanks mas atas tutorialnya ya

avatar
Reply
Unknown Author delete 10/12/13 2:48 PM

Yah syukurlah,,, klo gak ada masalah...

Makasi atas kunjungannya...

avatar
Reply
Rozikin delete 22/12/13 6:44 PM

Kunjungan minggu sore sob sambil siap2 berangkat ngapel baca baca dulu, kangen sama blog ini..

avatar
Reply
Unknown Author delete 22/12/13 6:54 PM

Nyimak dulu ya kawan, sepertinya menarik untuk di pelajari..

avatar
Reply
Anonymous delete 22/12/13 9:16 PM

Silahkan kawan,, disimak dengan teliti yah,,,

avatar
Reply
Anonymous delete 22/12/13 9:17 PM

Terimakasih atas kunjungannya yah sob,,, jangan jau-jau yah ngapelnya...

avatar
Reply
Anonymous delete 12/1/14 10:40 AM

Follback http://blognindonesia.blogspot.com

avatar
Reply
amnuhu delete 14/1/14 1:42 PM

terimakasih, mas edy..
kunjungan perdana yang bermanfaat.

avatar
Reply
Unknown Author delete 14/1/14 4:59 PM

Siip,, (y) Thanks atas kunjungannya yah....

avatar
Reply
Anonymous delete 14/1/14 5:00 PM

Terimakasi atas waktunya

avatar
Reply
Unknown Author delete 24/2/14 1:57 AM

G2 y! Blogku juga gitu! Tar tak coba, makasih infonya!
http://jadistar.blogspot.in/2014/02/cara-menyimpan-data-facebook-kita.html

avatar
Reply
Unknown Author delete 26/2/14 6:55 PM

Sama-sama sob, selamat mencoba somaga masalah diblognya bisa teratasih,,, (y)

avatar
Reply
Anthony84 delete 13/4/14 10:40 AM

Itu cari dimana mas? Di tempalate ato dimana? Maklum baru mas..

avatar
Reply
Anthony84 delete 13/4/14 10:49 AM

Punyaku aku cari tapi gak ketemu mas, di template atau posting
Mohon pencerahannya ya mas.

avatar
Reply
Unknown Author delete 14/4/14 12:34 AM

maaf atas keterlambatan menanggapi pesan.
Biasanya skrip error tersebut ada di template atau di widget mas, tergantung kita meletakannya dimana, klo skrip errornya hanya muncul pada halaman artikel tertentu berarti kodenya ada di halaman posting tersebut,

silahkan di cek.. semoga bisa membantu..

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p

Berkomentarlah dengan baik dan bijak.
Not Spam !!!, Not Living Links !!!

Thanks For Your Comment Here
← Newer Post Older Post → Home
Subscribe to: Post Comments (Atom)

Info Admin

Copyright 2014 Edyn Laskar - All Rights Reserved
Re-Design by Edyn Laskar - Powered by Blogger